Sabtu, 17 Maret 2012

Buku Ilmu Pengetahuan Alam

Alam Sekitar IPA Terpadu
Untuk SMP/MTs Kelas IX

Penulis :
Diana Puspita
Iip Rohima

Penyunting : 
Akfen Efendi

Penata Letak :
Wahditarram M.E

Desain Sampul :
Irfansyah

Ukuran Buku :
17,6 cm x 25 cm

Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasional
dari Penerbit PT. Leuser Cita Pusaka

Diterbitkan oleh pusat perbukuan
Departemen Pendidikan Nasional
Tahun 2009

Sinopsis :
Alam Sekita IPA Terpadu adalah buku yang mengkaji alam beserta isi dan kehidupannya berbagai sisi.Tujuannya agar kamu menjadi lebih mengenali dan memahami alam sekitarmu melalui pelajaran IPA terpadu. Sahabtku Ilmuwan , merupakan tokoh - tokoh yang mempunyai peranan besar bagi perkembangan ilmu pengtahuan.Aktifitas siswa, kegiatan sederhana yang dapat mebantu untuk lebih memhami konsep dan mengembangkan kreatifitas.

Pikirkanlah berisi pertanyaan untuk mengembangkan kemampuan berfikir kreatifmu.Menguju diri merupakan soal - soal untuk melatih kemampuanmu dalam memahami konsep yang telah dipelajari.Kilasan materi merupakan rangkuman materi yang telah dipelajari di setiap bab.Refleksi merupakan kilas balik dari materi yang telah dipelajari pada setiap bab.

Uji kemampuan berupa soal - soal untuk mengevaluasi tingkat pemahamanmu terhadap materi pada setiap bab.Ruang berpikir merupakan soal - soal aplikasi , inkuiri , investigasi , pemahaman , pemecahan masalah , penalaran , dan analisis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar